Strategi Binus University Menerapkan Transformasi Digital di Bidang Pendidikan
Minggu, 11 September 2022 – 16:43 WIB

Binus University meluncurkan BINUS Support dalam acara di Appreciation Day 2022. Foto: Dok Binus University
Diketahui acara ini merupakan acara penghargaan bagi BINUSIAN yang berprestasi, yakni termasuk mahasiswa, dosen, dan fasilitator.
“BINUS University sedang melakukan transformasi digital dengan mengembangkan budaya baru, produk baru, dan layanan baru. Untuk dapat memberikan layanan terbaik kepada stakeholder,” kata Johan. (mcr10/jpnn)
Era digital menuntut berbagai aspek kehidupan bertransformasi, salah satunya di bidang pendidikan.
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
BERITA TERKAIT
- Algonova Bantu Asah Keterampilan Anak-anak Sejak Dini
- Waka MPR Ibas Berharap Sekolah Rakyat Dibangun di Pacitan, Minta Bupati Siapkan Lahan
- Mendunia, Herco Digital Raih Penghargaan di Asia Tenggara
- Wakil Ketua MPR Minta Penerapan Wajib Belajar 13 Tahun Dipersiapkan dengan Baik
- Kemnaker dan Kemendikdasmen Teken MoU Sinkronisasi Pendidikan dan Ketenagakerjaan
- Verrell Bramasta: Pendidikan Adalah Kunci untuk Menciptakan Generasi Unggul