Strategi Hotel Dongkrak Okupansi Jelang Akhir Tahun
Jumat, 23 November 2018 – 03:51 WIB
Ada pula promosi paket menginap yang ditawarkan hotel. Setiap akhir tahun pihak hotel memberikan paket menginap beberapa hari untuk menjaring konsumen.
Selain itu, kemudahan transaksi pemesanan kamar hotel menggunakan aplikasi turut mendukung naiknya okupansi hotel.
Kemudahan transaksi itu memberikan kelonggaran bagi konsumen untuk memesan kamar hotel jauh-jauh hari.
Pembayaran pemesanan hotel secara online pun kini semakin mudah.
’’Pembayaran via internet di mana saja bisa, lewat minimarket bisa,’’ tutur Herry. (ell/c15/fal)
Tingkat keterisian atau okupansi hotel di Surabaya, Jawa Timur, diprediksi berada di angka 58 persen pada akhir 2018.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Soal Sertifikasi Halal, Asosiasi Hotel Minta Diskusi dengan BPJPH
- PHRI Kaltim Apresiasi Imbas IKN terhadap Okupansi dan Kegiatan Bisnis
- Dukung Peningkatan Pariwisata & Perhotelan, Transvision Luncurkan Inovasi Teknologi Terbaru
- Tingkat Okupansi Hotel Diperkirakan Meningkat, Lippo Karawaci Tangkap Peluang Bisnis Lifestyle
- Hotel di Pekanbaru Kebanjiran Pesanan Menjelang Riau Bhayangkara Run 2024
- SiteMinder Raih Penghargaan Tertinggi di HotelTechAwards 2024