Strategi Singapura Menghadapi Virus Corona Layak Dicontoh

Strategi Singapura Menghadapi Virus Corona Layak Dicontoh
Reaksi awal dari pemerintah Singapura dianggap sukses mencegah penularan virus corona di sana, namun sekarang terjadi lagi peningkatan kasus. (AP: Edgar Su)

"Apakah ada pengecekan random yang teratur? Apakah akan ada hukuman yang memadai sehingga warga akan mematuhinya?"

Fasilitas rumah sakit utama di Singapura yang menangani mereka yang positif adalah Pusat Penyakit Menular Nasional yang baru dibuka.

Fasilitas ini dibangun untuk menangani krisis sebesar SARS, dengan memiliki 330 tempat tidur dengan fasilitas sangat modern.

4. Pelacakan pergerakan pasien sebelumnya

Pelacakan pergerakan sebelumnya dari pasien yang positif adalah salah satu yang juga menjadi kunci keberhasilan pencegahan penularan.

Dari data yang sudah didapat, petugas akan menelpon mereka yang pernah berinteraksi dengan yang sudah dinyatakan positif, untuk mengetahui kondisi mereka.

Strategi Singapura Menghadapi Virus Corona Layak Dicontoh Photo: Pemerintah Singapura membuat app yang bisa digunakan melacak pergerakan mereka yang terkena virus corona. (Reuters: Edgar Su)

 

"Bila kami bisa mengidentifikasi kontak untuk sebuah kasus sebelum mereka menunjukkan gejala, maka kita bisa menghentikan rantai penularan dan mereka bisa ditangani lebih awal pula," kata Olivia Oh dari Departemen Kesehatan Singapura.

Mereka yang pernah melakukan interaksi dengan yang sudah dinyatakan positif harus menjalani karantina di rumah.

Ketika Singapura mengumumkan kasus pertama virus corona di sana di akhir Januari, warganya sempat panik

Sumber ABC Indonesia

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News