Stres Ditinggal Istri, Sahyun Malah Berbuat Nekat di Pondok Kebun
Minggu, 27 September 2020 – 17:58 WIB

Sahyun, warga Desa Mbuju Kecamata Kilo Kabupaten Dompu nekat mengakhiri hidupnya dengan cara gantung diri di sebuah pondok kebun miliknya, Jumat (25/9). Foto: antaranews
"Pihak keluarga korban mengakui bahwa korban memang mengalami stres lantaran ditinggal oleh istrinya," jelas Kapolsek Kilo.
Atas musibah ini keluarga korban mengikhlaskannya dan mengakui bahwa korban mengalami stres dan gangguan jiwa akibat dari prahara rumah tangga yang dialaminya.
"Sejak ditinggal istrinya, korban mengalami gangguan jiwa," bebernya.
BACA JUGA: Mayat Wanita Muda di Pinggir Sungai Ternyata Korban Pemerkosaan, Pelaku 5 Orang, Lihat Fotonya!
Kapolsek Kilo mengimbau warga setempat agar tidak melakukan hal-hal yang dapat mengganggu ketertiban dan kondusifitas yang merugikan diri sendiri dan orang lain.(antara/jpnn)
Sahyun, 36, warga Desa Mbuju Kecamata Kilo Kabupaten Dompu nekat mengakhiri hidupnya dengan cara gantung diri di pondok kebun miliknya, Jumat (25/9).
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Ini Kejanggalan Kematian Wanita di Makassar
- Polisi Usut Kejanggalan Kasus Wanita Gantung Diri di Makassar
- Gegara Istri Sering Ngamuk, Pria di Pekanbaru Nyaris Bunuh Diri, Damkar Bertindak
- Stres karena Sering Sakit Maag, Pria ini Gantung Diri di Tower Sutet
- Upaya Mbak RY Bunuh Diri di Jembatan Digagalkan
- Tragis Kematian Pria di Apartemen Cengkareng Jakbar