Studi Terbaru Temukan Manfaat Kopi Untuk Meredam Stres
Rabu, 10 Juni 2015 – 13:58 WIB
"Karena tikus-tikus yang diteliti, tentunya tidak pergi ke kafe-kafe untuk membeli kopi atau menghabiskan waktu untuk nongkrong bersama teman-temannya.
Profesor Rodrigo menegaskan bahwa manusia memiliki otak yang sangat berbeda dengan tikus, karenanya perlu dilakukan investigasi lanjutan.
Namun, lewat studi barunya ini, ia mengatakan bahwa ada langkah untuk pengobatan stres yang lebih baik.
Tim ilmuwan internasional telah menemukan manfaat kafein yang dapat membantu mengatasi stres dan mencegah depresi, serta hilang ingatan.Rodrigo Cunha,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dunia Hari Ini: Kelompok Sunni dan Syiah di Pakistan Sepakat Gencatan Senjata
- Upaya Bantu Petani Indonesia Atasi Perubahan Iklim Mendapat Penghargaan
- Dunia Hari Ini: Tanggapan Israel Soal Surat Perintah Penangkapan PM Netanyahu
- Dunia Hari Ini: Warga Thailand yang Dituduh Bunuh 14 Orang Dijatuhi Dihukum Mati
- Biaya Hidup di Australia Makin Mahal, Sejumlah Sekolah Berikan Sarapan Gratis
- Rencana Australia Membatasi Jumlah Pelajar Internasional Belum Tentu Terwujud di Tahun Depan