STY Out
Oleh: Dhimam Abror Djuraid

Narasi penjual dawet yang mengatakan bahwa suporter mabuk sebelum masuk ke stadion menjadi indikasi bahwa suporter harus bertanggung jawab terhadap tragedi ini.
YouTuber Ade Aramando juga menuduh suporter Arema sok jagoan dan petentang-petenteng masuk ke lapangan untuk membuat ricuh.
Unggahan Ade Armando ini membuat suporter Arema berang dan melaporkan Armando kepada polisi.
Menko Polhukam Mahfud Mahmodin yang menjadi ketua TGIPF (Tim Gabungan Independen Pencari Fakta) mulai merasakan ruwetnya urusan bola di Indonesia.
Dia membuat kesimpulan awal bahwa penyelenggaraan Liga Indonesia agak kacau.
Hal ini dibuktikan dengan adanya saling lempar tanggung jawab antara PT LIB, PSSI, panpel, hingga Indosiar selaku broadcaster.
Mahfud menyebut jika hal ini terus dibiarkan, dikhawatirkan dapat membahayakan dunia persepakbolaan Indonesia.
TGIPF belum mengeluarkan rekomendasi.
Tiba-tiba saja STY masuk ke lapangan dan membuat unggahan di akun pribadinya membela dan memasang badan untuk Iwan Bule.
- Jadi Wapres Federasi Sepak Bola Korsel KFA, Shin Tae Yong Singgung Hasil Timnas U-17
- Shin Tae Yong Ditunjuk Menjadi Waketum Federasi Sepak Bola Korsel
- Bukan 2 Dekade, Hanya Butuh 2 Era Ketum PSSI Indonesia Bisa Tembus Ranking 123 FIFA
- 3 Berita Artis Terheboh: Kasus Willie Salim Bikin Heboh, Kondisi Titiek Puspa Diungkap
- Keseruan Fuji Bikin Konten Velocity Bareng Shin Tae-yong
- Nobar Timnas Indonesia, Iwan Bule Bicara Fondasi Skuad Garuda Peninggalan Shin Tae Yong