Suami Harus Tahu, Ini 5 Penyebab Gairah Istri Menurun Saat Bermain Cinta
Jumat, 16 September 2022 – 02:01 WIB

Pasangan. Foto : Ricardo/JPNN.com
jpnn.com, JAKARTA - SETIAP pasangan pasti menyukai yang namanya bermain cinta.
Bermain cinta itu sendiri merupakan kegiatan ranjang yang bisa memuaskan pasangan suami istri.
Agar bermain cinta makin panas, tentu saja Anda dan istri harus memiliki gairah yang menggebu-gebu.
Namun, apakah Anda pernah melihat istri tidak bergairah saat bermain cinta dengan Anda?
Tunggu dulu, Anda sebaiknya jangan curiga istri punya yang lain.
Sebenarnya, ada beberapa alasan kenapa gairah istri Anda menurun saat begituan dengan kamu.
Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Menderita Penyakit Tertentu
Wanita yang menderita penyakit kronis tertentu, termasuk penyakit yang tidak berhubungan langsung dengan aktivitas ranjang, bisa mengalami penurunan gairah.
Ada beberapa penyebab gairah wanita menurun saat bermain cinta dengan suaminya dan salah satunya ialah karena gaya hidup tidak sehat
BERITA TERKAIT
- 3 Manfaat Pare, Ampuh Obati Penyakit Ini
- 4 Manfaat Rutin Mengonsumsi Air Kelapa, Ampuh Obati Penyakit Ini
- 3 Bahaya Makan Madu Berlebihan, Penyakit Ini Bakalan Mengintai Anda
- 5 Bahaya Susu yang Tidak Terduga, Tingkatkan Risiko Serangan Penyakit Ini
- 3 Bahaya Mengonsumsi Makanan Beku, Penyakit Ini Bakalan Menyerang Anda
- 5 Khasiat Kunyit, Bikin Deretan Penyakit Ini Ogah Mendekat