Suami Harus Waspada, Ini 5 Tanda Istri Sedang Selingkuh dengan Pria Lain

jpnn.com, JAKARTA - BANYAK wanita atau istri yang tidak rela jika suami mereka memiliki wanita lain.
Namun pernahkah Anda berpikir, bagaimana perasaan suami jika mengetahui istrinya selingkuh dengan pria lain?
Sama seperti perasaan istri, hati suami juga pasti hancur jika mengetahui wanita yang dicintai dia justru berani bermain api dengan pria.
Nah, apa saja tanda istri sedang selingkuh dengan pria lain?
Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Perilaku berubah
Karena sudah sekian lama menjadi suami istri, tentu kalangan suami bisa mengetahui perubahan perilaku istri. Meski cuma sedikit saja.
Misal saat pulang kerja, istri biasanya cerita kegiatan di kantor atau di luar rumah, tetapi kini mulai tertutup dan lebih bersikap menjaga jarak.
Ada beberapa tanda istri sedang selingkuh dengan pria lain dan suami harus mengetahuinya.
- Dugaan KDRT Wanita di Bandung, Polisi Ungkap Fakta Ini
- Ini Lho Pelaku Pemerasan Modus Kencan Online di Priok, Awalnya Korban Diajak ke Indekos, Terjadilah
- Diduga Selingkuh dengan Anggota DPRD Malut, Wakapolres Kompol S Dicopot
- Heboh Oknum Anggota DPRD Malut Diduga Selingkuh dengan Wakapolres, Alamak
- Pegawai Imigrasi Diduga Selingkuh, Tak Terima Dilabrak Istri Sah, Lalu Menabrak
- Labrak Suami yang Diduga Selingkuh, Wanita Ini Malah Ditabrak, Pegawai Imigrasi Terlibat