Suami-Istri Asal Australia Bantu Anak Telantar di Halmahera
Kamis, 13 Februari 2020 – 21:29 WIB
Melihat potensi yang mulai terasah, Esther berharap agar ke depannya anak-anak di Hohidiai dapat menolong dan mengembangkan masyarakat di Maluku Utara.
"Kami ingin (anak-anak di Hohidiai) untuk menjadi berkat bagi masyarakat di daerah mereka dan dapat melakukan kebaikan di sana."
"Saya merasa banyak bidang sudah pulih dan mereka mendapatkan pendidikan yang baik."
Simak berita-berita lainnya dari ABC Indonesia.
Anak-anak terlantar dan korban kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) di Maluku Utara mendapatkan secercah harapan untuk masa depan melalui uluran tangan pasangan dari Australia, Peter dan Esther Scarborough
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dunia Hari Ini: Warga Thailand yang Dituduh Bunuh 14 Orang Dijatuhi Dihukum Mati
- Biaya Hidup di Australia Makin Mahal, Sejumlah Sekolah Berikan Sarapan Gratis
- Rencana Australia Membatasi Jumlah Pelajar Internasional Belum Tentu Terwujud di Tahun Depan
- Dunia Hari Ini: Konvoi Truk Bantuan Untuk Gaza Dijarah Kelompok Bersenjata
- Dunia Hari Ini: Rencana Airbnb Menggelar Pertarungan Gladiator di Roma Dikecam
- Inilah Sejumlah Kekhawatiran Para Ibu Asal Indonesia Soal Penggunaan Media Sosial di Australia