Suami Istri ODP Corona, Kerap Keluyuran Bikin Resah Warga
Kasim juga menuturkan, bahwa pasien sedikit membandel dan sudah pernah diperingati oleh RT agar tidak keluyuran.
“Saya harap rumah sakit ada ruangan karena sudah mendesak sekali dengan dua warga saya yang ODP ini,” tuturnya.
Sementara itu, Kepala Puskesmas Jampang Vera Linda mengatakan, bahwa pasien tersebut belum positif melainkan masih masuk kategori ODP dan baru menjalani rapid test.
“Belum positif, pasien masih isolasi mandiri di rumahnya, sementara sudah saya berikan penjelasan baik ke kepala desa dan warga sekitar,” jelasnya.
Vera juga mengaku, pasien memang sering keluar negeri dan terakhir perjalan dari Bangladesh.
“Riwayat pasien ke Bangladesh, dan saat ini kondisi masih terus kami pantau dengan diberikan pendampingan dari puskesmas,” tutupnya. (nal/radarbogor)
Suami istri asal Kemang, Bogor, masuk daftar Orang Dalam Pemantauan (ODP) Corona usai pulang dari Bangladesh.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
- BPKP Usulkan Rancangan Kebijakan MRPN Lingkup Pemerintah Daerah
- Pengamat Tata Kota Sebut Aparat Lemah kepada Preman Bisa Hilangkan Kepercayaan Publik
- Pembongkaran Pasar Tumpah Bogor Dibatalkan, Warga Ancam Bongkar Sendiri
- Mak-Mak Majelis Taklim Dukung Rena Da Frina Pimpin Kota Bogor
- Preman Pasar Tumpah Bogor Provokasi Tolak Penggusuran, IPW: Polisi Jangan Kalah
- Kebakaran Gudang Alat Dekorasi di Bogor Sebabkan Satu Orang Meninggal