Suami Menkes Meninggal Dunia
Sabtu, 28 Maret 2009 – 20:32 WIB
JAKARTA - Suami Menteri Kesehatan RI Siti Fadilah Supari, Muhammad Supari meninggal dunia Sabtu (28/3) sekitar pukul 17.20 WIB di RSCM Jakarta saat menjalani perawatan akibat penyakit leukimia yang dideritanya semenjak November 2008 lalu. "Rencananya besok Minggu (29/3), mungkin sesudah salat Dzuhur almarhum Supari dimakamkan," tegas Kepala Pusat Komunikasi Departemen Kesehatan Lily Sulistyowati.
"Menjelang Magrib, tepatnya sekitar pukul 17.20 WIB Pak Supari menghembuskan nafas terakhirnya," kata Kepala Pusat Penanggulangan Krisis Depkes Rustam S Pakaya, di RSCM Jakarta, Sabtu (28/3).
Baca Juga:
Rustam menambahkan, jenazah Supari akan disemayamkan di rumah dinas Menteri Kesehatan, Jalan Denpasar Nomor 14, Jakarta Selatan. Selanjutnya, jenazah akan akan dimakamkan di pemakaman San Diego Hill, Karawang, Jawa Barat.
Baca Juga:
JAKARTA - Suami Menteri Kesehatan RI Siti Fadilah Supari, Muhammad Supari meninggal dunia Sabtu (28/3) sekitar pukul 17.20 WIB di RSCM Jakarta saat
BERITA TERKAIT
- ABPPTSI Mengadu ke Mendiktisaintek, Banyak Masalah Serius
- Honorer yang Sulit Daftar PPPK Tahap 2 Bisa Praktikkan Solusi MenPAN-RB
- PT KSEI Gandeng Yayasan Felix Maria Go Bagikan Susu dan Biskuit Bergizi di NTT
- Menteri Impas: 16 DPO Internasional Ditangkap Sepanjang 2024
- Waka MPR Sebut Layanan & Kualitas Kesehatan Masyarakat Harus Direalisasikan
- Dukung Penanaman Pohon di Hulu Sungai Ciliwung, Pertamina: Memiliki Manfaat Besar