Suara ARB dan Politisi Golkar Senayan Berbeda
Pembahasan Perubahan Kurikulum Baru
Senin, 18 Februari 2013 – 16:48 WIB

Suara ARB dan Politisi Golkar Senayan Berbeda
JAKARTA - Sikap berbeda ditunjukan Ketua Umum Partai Golkar Abu Rizal Bakrie, terhadap rencana pemerintah melalui Kementrian Pendidikan Nasional dan Kebudayaan, yang mengajukan perubahan kurikulum baru. Syarat lainnya, Partai Golkar meminta Kemdikbud melakukan sosialisasi menyeluruh dengan melibatkan semua pihak agar tidak ada kecurigaan-kecurigaan dari publik. Selain itu hasil diskusi dengan Mendikbud, lanjut ARB, kurikulum akan dijalankan secara bertahap.
ARB-sapaan Aburizal-menyatakan dukungan terhadap langkah Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan mengubah kurikulum pendidikan nasional tahun 2013 ini. Alasannya, kurikulum mampu mencetak calon-calon pemimpin masa depan. Namun, Ketua Umum Partai Golkar Aburizal Bakrie persetujuan itu dengan catatan tidak boleh menambah beban masyarakat, siswa dan orang tua siswa.
"Kita harapkan pemerintah menanggung biaya buku-buku dan tidak dibebankan pada anak didik. Ini hasil diskusi kami dengan Mendikbud," kata ARB di komplek Parlemen, Jakarta, Senin (18/2).
Baca Juga:
JAKARTA - Sikap berbeda ditunjukan Ketua Umum Partai Golkar Abu Rizal Bakrie, terhadap rencana pemerintah melalui Kementrian Pendidikan Nasional
BERITA TERKAIT
- BAZNAS dan Ulama Palestina Perkuat Kerja Sama untuk Palestina
- InJourney Hadirkan Tarian Nusantara di TMII, Diikuti 500 Anak Dari Sabang Sampai Merauke
- Minta Eksepsi Aipda Robig Zaenudin Ditolak, JPU Tegaskan Dakwaan Sudah Sah dan Cermat
- KPK Periksa Komisaris PT Inti Alasindo Energy Terkait Kasus Korupsi PGN
- Eks Staf Ahli Pertanyakan Proses Laporan Dugaan Suap Pimpinan DPD RI ke KPK
- Prajurit TNI AL Sigap Mengevakuasi Warga Terdampak Banjir di Pesawaran Lampung