Suara Emas dari Papua Pukau Pelajar di Canberra


Foto: KBRI Canberra
Mitchell McKinnon, siswa kelas 7 dari Lyneham High School, mengatakan jika musik adalah bahasa antar budaya.
"Pertunjukan Michael Idol sangat bagus untuk dapat lebih memahami budaya Indonesia," ujarnya.
Sementara menurut Jacob Compton, siswa kelas 9 dari Gold Creek School Canberra, kehadiran Michael Idol telah membuatnya semakin bersemangat belajar bahasa dan budaya Indonesia.
"Saya sangat menikmati pertunjukan Michael Idol," kata Jacob. "...karena sudah membawa suasana Indonesia hadir ke tengah-tengah kita, kalangan pelajar Australia."
Dubes Indonesia untuk Australia, Nadjib Riphat Kesoema mengatakan kehadiran Michael Idol telah mempromosikan hubungan dua negara Australia dan Indoensia, khususnya di kalangan anak-anak muda.
"Melalui musik, Michael Idol telah membuktikan tidak adanya jarak antara masyarakat Indonesia dan Australia. Sebaliknya, mereka justru dapat melebur karena musik," kata Najib.
Dubes Najib sempat berduet bersama Michael dengan menyayikan lagu 'Esok Kan Masih Ada'.
Michael Jakarimilena yang lebih dikenal dengan Michael Idol, adalah penyanyi kelahiran Papua Barat yang terkenal dengan suara emasnya. Ia berada
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia
- Dunia Hari Ini: Katy Perry Ikut Misi Luar Angkasa yang Semua Awaknya Perempuan
- Dunia Hari Ini: Demi Bunuh Trump, Remaja di Amerika Habisi Kedua Orang Tuanya