Suara Melejit, Pramono-Rano Menang di Seluruh Kecamatan Jakarta Pusat
Kamis, 05 Desember 2024 – 11:24 WIB

Jajaran KPU Jakarta Pusat saat membuka kabel pengikat kotak hasil rekapitulasi suara pada rapat pleno terbuka rekapitulasi dan penetapan hasil penghitungan suara Pilkada Jakarta tingkat Kota Jakarta Pusat, Rabu (4/12/2024). ANTARA/Siti Nurhaliza
Suara Sah: 47.949
Suara Tidak Sah: 2.772
RK-Suswono: 14.944
Dharma-Kun: 5.977
Pram-Rano: 27.028
5. Kecamatan Johar Baru
DPT: 101.504
Pengguna Hak Suara: 69.013
Paslon gubernur dan wakil gubernur DKI nomor urut 3 Pramono Anung-Rano Karno (Pramono-Rano) menang di seluruh kecamatan Jakarta Pusat.
BERITA TERKAIT
- Kantor KPU Buru Sengaja Dibakar, Motif Pelaku Tak Disangka
- 7 Gugatan Hasil PSU Pilkada Sudah Masuk ke MK, Ini Daftarnya
- Gagalkan Tawuran di Jakarta Pusat, Polisi Sita 4 Celurit
- Rahmat Saleh Dorong KPU Jamin Pilkada Puncak Jaya tak Lagi Membawa Maut
- Paslon dari Barito Utara Ini Disorot, KPU dan Bawaslu Diminta Bergerak
- Darah Tumpah di Thamrin City, Tusuk Mantan Kekasih karena Tak Terima Diputus