Suara Para Artis Soal Politik
Rabu, 21 April 2010 – 18:30 WIB
“Aku nggak mau hanya bergantung dari dunia hiburan. Aku menyadari, produktifitas sebagai pekerja seni ada masanya,” kata istri Ivan Saba tersebut. Agar matang, Verlita bahkan untuk mengambil kuliah jenjang S2 jurusan komunikasi politik. ”Niatnya mau ambil kuliah jurusan komunikasi politik, makanya aku berusaha untuk selalu mengamati perkembangan dunia politik di televisi,” tuturnya.
Bintang film Cinta Fitri ini mengaku pernah ditawari untuk menjadi anggota DPRD DKI Jakarta beberapa waktu lalu. Karena merasa belum pantas, Verlita menolaknya.” Politik itu sesuatu yang berat, bukan sesuatu yang main-main. Jadi tidak segampang itu,” pungkasnya. (gie/jpnn)
Lola Amaria
Meski banyak rekannya yang menjajal kerasnya dunia politik dengan maju di ajang Pilkada, bintang film Lola Amaria enggan ikut-ikutan. Artis kelahiran Jakarta, 30 Juli 1977 itu lebih memilih menekuni dunia peran yang telah digelutinya selama ini. “Saya nggak mau jadi pejabat. Enakan jadi orang film, bebas nggak dikatakan korupsi dan nggak disadap,” ucapnya di PPHUI, Kuningan, Jakarta Selatan, kemarin.
Natalie Sarah Artis Natalie Sarah tak keberatan jika para artis berbondong-bondong mencalonkan diri menjadi calon pejabat di daerah-daerah.
BERITA TERKAIT
- Dugaan Plagiarisme di Bawah Sumpah Ahli Kejagung, Tom Lembong Disebut Diuntungkan
- Usut Kasus Korupsi di Kalsel, KPK Panggil Ketua DPRD Supian
- Binus University Buka Kampus Baru di Medan, Menyediakan Prodi-Prodi Unggulan
- Usut Kasus Korupsi Izin Tambang, KPK Panggil Rudy Ong Chandra
- Endoskopi Spinal, Solusi Minimal Invasif untuk Masalah Tulang Belakang
- Tanam Mangrove di PIK & Kedonganan, B. Braun Indonesia Rogoh Kocek Ratusan Juta Rupiah