Suara Perpanjangan Timwas Tak Bulat
Jumat, 16 Desember 2011 – 17:49 WIB

Suara Perpanjangan Timwas Tak Bulat
JAKARTA -- Suara fraksi di DPR soal perpanjangan masa kerja Tim Pengawas Century, tidak bulat. Ada fraksi yang terang-terangan menolak, menyetujui, dan tidak menolak atau menyetujui melainkan mengembalikan keputusan kepada Pimpinan DPR di Rapat Paripurna, Jumat (16/12). Begitu juga Fraksi PKB setuju tim pengawas bekerja pada 2012. Namun, FPKB mengembalikan lagi ke pimpinan sesuai tatib pasal 98 ayat 4 dan 5. Mereka menganggap perpanjangan tim kewenangan pimpinan DPR. Fraksi PKB percaya reputasi kredibilitas pimp dewan sesuai keputusan tatib.
Misalnya Fraksi Partai Golkar lewat Sekretaris Fraksi Ade Komarudin, menyerahkan keputusan akhir diambil oleh Pimpinan DPR. Begitu juga Fraksi PAN, lewat Teguh Juwarno juga menyerahkan kepada Pimpinan DPR ambil kebijakan dengan mencermati apa yang berkembang di paripurna.
Baca Juga:
"Kita ingin taat dengan azaz yang kita buat sendiri. Kami percayakan kepada pimpinan DPR untuk mengambil keputrusan. Kami tidak ingin melanggar kewenangan yang diberikan oleh tatib," ungkap Teguh.
Baca Juga:
JAKARTA -- Suara fraksi di DPR soal perpanjangan masa kerja Tim Pengawas Century, tidak bulat. Ada fraksi yang terang-terangan menolak, menyetujui,
BERITA TERKAIT
- Bela Jokowi, Jubir PSI Sebut PDIP Gunakan Provokasi dan Fitnah untuk Meraup Simpati
- Lantik 5 Anggota MPR PAW dari Fraksi Gerindra dan Golkar, Muzani Ingatkan Hal Ini
- Melchias Markus Mekeng Minta Prabowo Alokasikan Khusus Sekolah Kedinasan untuk Warga NTT
- Pengamat Bandingkan Imunitas Jaksa dengan Rakyat Biasa saat Hadapi Kasus Hukum
- Legislator PDIP Stevano Dorong MA Segera Membentuk Kamar Khusus Pajak
- RUU TNI Dibahas di Panja, Syamsu Rizal Soroti Mekanisme Penempatan hingga Anggaran