Subsidi BBM Dipangkas, Uangnya untuk Apa?
Senin, 30 Januari 2012 – 20:35 WIB

Subsidi BBM Dipangkas, Uangnya untuk Apa?
Dia menegaskan, kalau kalau menaikkan saja tanpa mengatur, itu berarti ada pembodohan masyarakat. "Karena tentu masih ada masyarakat yang tidak berhak menerima subsidi akan menerima," ujarnya.
Baca Juga:
Makanya, kata dia, harus diatur betul-betul supaya harus ada asas keadilan. "Hasil penghematan harus digunakan untuk rakyat," katanya.
Dia mengatakan Partai Golkar belum pada posisi menolak atau menerima kenaikan BBM. "Karena itu usulan pemerintah," tegas Satya. Misalnya pada point 1 c kesimpulan raker bahwa yang berbunyi, usulan alternatif kebijakan dengan melakukan pengurangan besaran subsidi pada penjualan premium perliternya. "Ini usulan pemerintah," kata Satya. (boy/jpnn)
JAKARTA -- Anggota Komisi VII DPR Satya W. Yudha menilai jika kenaikan harga Bahan Bakar Minyak (BBM) konteksnya untuk pengurangan nilai subsidi,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Soal Keluhan AS Terhadap Barang Bajakan di Mangga Dua, Kemendag Bilang Begini
- Sinarmas Investama Ajak Generasi Muda Melek Investasi Digital
- Sejumlah Tokoh Ikut Tenangkan Nasabah Bank DKI dan Imbau Tidak Kosongkan Rekening
- SPBH Milik PLN IP Bakal Jadi Kunci Penting Mewujudkan Transportasi Berbasis Hidrogen
- Talenta Unggul Mampu Memperkuat Hilirisasi Pertambangan
- Harga Emas Melonjak, Didimax Buka Edukasi Trading Gratis