Subsidi Energi 2022 Capai Rp 500 Triliun, Zulhas Tawarkan 2 Solusi
“Angka ini sekitar Rp 180 triliun per tahun,” ungkap Zulhas.
Pada saat yang sama, pemerintah masih bisa menghemat uang untuk mempercepat Transformasi Energi Bersih.
Transformasi Energi Bersih ini bakal menggunakan banyak bahan yang berasal dari dalam negeri.
Dengan demikian, menurut hematnya, hal ini sekaligus mendorong pertumbuhan ekonomi dan lapangan kerja di Tanah Air.
“Sekali lagi PAN menawarkan solusi dari permasalahan bangsa yang akut ini," sebutnya.
Zulhas tidak menampik, pascapandemi COVID-19, ekonomi masih berada dalam status pemulihan dan daya beli masyarakat juga masih rendah.
Namun, secara jangka panjang problem ini harus bisa diatasi.
“Sehingga, subsidi tak menyasar lebih banyak pada orang mampu dan kaya. Dengan subsidi langsung, subsidi menjadi tepat sasaran,” imbuh Zulhas.(chi/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Zulhas meyakini langkah tersebut sebagai solusi ampuh atas bengkaknya subsidi energi 2022, yang tembus Rp 500 triliun.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo
- Peringatan Hari Kartini Momentum Meningkatkan Harkat dan Martabat Kaum Perempuan
- Catatan Utang Indonesia Terbaru, Sebegini Nilainya
- Menteri Merapat ke Rumah Jokowi, Muzani Gerindra: Pak Prabowo Tidak Merasa Terganggu
- Wajar Harga Pangan Mahal, Zulhas Sebut akan Normal Seminggu Pascalebaran
- Putri Zulkifli Hasan Melepas 1.500 Peserta Mudik Gratis Bersama PAN