Subsidi Listrik Langsung ke Rakyat
Minggu, 13 Juni 2010 – 07:23 WIB

Subsidi Listrik Langsung ke Rakyat
Dahlan mengatakan, sebenarnya upaya menekan BPP sudah dilakukan. Salah satunya dengan meminimalisir potensi korupsi dalam pengadaan barang dan transparansi keuangan. PLN bahkan sudah menggandeng Komisi Pemberantas Korupsi (KPK), Badan Pemeriksa Keuangan (BPK), Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan(BPKP), dan Lembaga Kebijakan Pengadaan Pemerintah (LKPP). Itu agar setiap transaksi pengadaan barang dan kondisi keuangan PLN bisa selalu diakses oleh mereka. "Mereka tidak perlu tanya-tanya, semuanya sudah online dan live bisa mereka lihat. Bahkan beli aromaterapi pun bisa ketahuan," katanya lantas terbahak. (aga)
JAKARTA - Banyaknya kritikan tentang subsidi listrik yang dinilai salah sasaran membuat Direktur Utama Perusahaan Listrik Negara (PLN)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Setelah Stabil, Harga Emas Antam Hari Ini 21 April 2025 Naik Lagi
- Harga Emas Antam Hari Ini 21 April 2025, juga UBS dan Galeri24
- Porang Jadi Andalan Baru Sidrap, Ekspornya Sampai Eropa
- Krakatau Steel Genjot Produksi Baja Tahan Gempa
- Membaca Ulang Arah Industri Baja Nasional Lewat Kasus Inggris
- Hari Ini Pemprov DKI Gratiskan Tarif Transjakarta Khusus Untuk Perempuan