Subsidi Pupuk Dipangkas Rp3 Triliun
Kamis, 21 Juni 2012 – 20:27 WIB
Sementara untuk, permasalahan pendistribusian pupuk di Indonesia juga panjang, seperti kapasitas gudang yang terbatas, pelabuhan yang adanya kongesti dan kapasitas pelabuhan yang terbatas, kurangnya pasokan pupuk dalam negeri terutama ZA dan SP-36 pada saat dibutuhkan.
Baca Juga:
Juga adanya tambahan waktu yang dibutuhkan untuk memenuhi kebutuhan pupuk, manajemen stok yakni perencanaan bahan baku dan pupuk yang tidak optimal, serta moda angkutan yang tidak optimal. (naa/jpnn)
JAKARTA – Gagalnya pemerintah menaikkan harga bahan bakar minyak (BBM) subsidi berimbas pada pengurangan subsidi pupuk sebesar Rp3 triliun
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Mendes Yandri Susanto Sebut BUMDes Penting Cegah Efek Negatif Urbanisasi Bagi Desa
- Sertifikasi Halal Lindungi UMK dari Serbuan Produk Luar Negeri
- Kebijakan Perdagangan Karbon Indonesia di COP 29 Dinilai Bermasalah
- Bea Cukai Parepare Musnahkan Barang Ilegal Senilai Lebih Rp 2,25 Miliar, Terbanyak Rokok
- Anindya Bakrie: Kita Harus Dorong Investasi Asing yang Ciptakan Lapangan Kerja
- AS Optimistis Kembangkan Kerja Sama Ekonomi dengan Pemerintahan Baru