Sudah 20 Hari, Ribuan Warga Magelang Terpaksa Makan Singkong
Minggu, 21 November 2010 – 07:47 WIB

Sudah 20 Hari, Ribuan Warga Magelang Terpaksa Makan Singkong
"Saya akan segera koordinasikan dengan BNPB supaya kebijakan ini bisa segera dilakukan. Kasihan rakyat kita kelaparan, jika regulasi kaku," katanya.
Setidaknya, kata dia, dibutuhkan pendampingan logistik dan lauk pauk kepada warga di sekitar lereng merapi selama enam bulan ke depan. "Karena selama itu, mereka akan mencoba membangun dan menata kembali kehidupan mereka," terang dia. (vie)
MAGELANG - Dampak yang timbul akibat erupsi Gunung Merapi makin parah. Kini, ribuan warga di Kabupaten Magelang terpaksa beralih makanan pokok dari
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia
- Tabung Gas Meledak di Cilincing, 3 Warga Terluka
- Gunung Marapi Erupsi Lagi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 1.000 Meter