Sudah 21 Spanduk Bergambar Gibran Rakabuming Dicopot Satpol PP
Minggu, 22 September 2019 – 17:38 WIB
Sebelumnya, pascasurvei yang dilakukan oleh Universitas Slamet Riyadi (Unisri) Surakarta, nama Gibran santer digadang-gadang sebagai salah satu kandidat Wali Kota Surakarta periode 2020-2025 menggantikan FX Hadi Rudyatmo.
Bahkan, beberapa waktu lalu Gibran terlihat menemui Rudy di rumah dinasnya Loji Gandrung Surakarta. Meski tidak secara terbuka menyampaikan tujuan pertemuan tersebut, Gibran mengakui sempat membicarakan masa depan Kota Solo dengan Rudy.
Meski demikian, ia enggan jika kedatangannya tersebut membicarakan perihal politik. "Solo ini perlu sedikit sentuhan anak muda," katanya. (Aries/ant/jpnn)
Sudah ada 21 spanduk bergambar Gibran Rakabuming Raka di sejumlah titik di Kota Solo jelang Pilkada 2020 yang dicopot Satpol PP.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Prabowo Dinilai Berhasil Membawa Investasi Jumbo dan Gibran Sukses Jaga Stabilitas Politik di Tanah Air
- Pj Gubernur Jateng Dampingi Wapres Silaturahmi dengan 3 Ribu Nasabah PNM Mekaar
- Gibran Cek Lokasi Pengungsian Erupsi Gunung Lewotobi, Pastikan Kebutuhan Dasar Terpenuhi
- Kembali ke Solo, Kaesang Perkenalkan Respati-Astrid kepada Warga Pucang Sawit
- Kampanye Bareng Astrid Widayani di Kandang Banteng, Kaesang Bilang Begini
- Mensesneg Ungkap Sebut Posko Lapor Mas Wapres Murni Ide Gibran