Sudah 342 Kali Ahmadiyah Diserang
Pemerintah Gagal Jalankan SKB
Selasa, 08 Februari 2011 – 05:58 WIB

KEKERASAN BERAGAMA : Aminah, salah seorang korban insiden kekerasan terhadap jemaah Ahmadiyah memperhatikan rumah anaknya yang dirusak di kawasan Cikeusik, Kabupaten Pandeglang, Banten, Senin (7/2). Satu dari tiga korban tewas insiden tersebut adalah anaknya. Massa juga merusak sebuah rumah dan membakar dua unit mobil.FOTO : UKON FURKON SUKANDA/INDOPOS
1. 29 Januari 2011
- Puluhan massa Front Pembela Islam (FPI) berunjuk rasa setelah mengetahui terdapat kegiatan di masjid milik jamaah Ahmadiyah di Makassar.
- Mereka memaksa jamaah itu minggat.
- Akibatnya, puluhan jamaah Ahamadiyah dievakuasi ke masjid An Nushrat, di Jalan Anuang 112, Makassar.
2. 6 Februari 2011.
- Warga menyerang jamaah Ahmadiyah di Cikeusik, Kabupaten Tangerang, Banten.
- Tercatat tiga orang dari kubu Ahmadiyah dilaporkan tewas dalam insiden penyerangan tersebut.
JAKARTA - Insiden penyerangan yang berbuntut kematian tiga anggota Jamaah Ahmadiyah Indonesia (JAI) di Cikeusik, Pandeglang, Banten terus menggelinding.
BERITA TERKAIT
- Heboh Pengeroyokan di Kantor Polsek, Kapolda Riau Langsung Copot Jabatan Anak Buah
- Tugas Kantor Komunikasi Presiden Dianggap Tumpang Tindih, Begini Reaksi Mensegneg
- Kader Gerindra di Banggai Minta Polisi Menindak Pelaku Persekusi
- Paus Fransiskus Meninggal, Prabowo: Dunia Kehilangan Sosok Panutan dalam Kemanusiaan
- Mbak Ita bersama Suami Didakwa Terima Suap Rp 9,29 Miliar dari Proyek & Insentif ASN
- Dittipidsiber Bareskrim Turun Tangan Usut Gangguan Sistem Bank DKI