Sudah 4 Bulan Pilot Susi Air Kapten Phillip Disandera KKB, Polisi Bilang Begini
Sabtu, 10 Juni 2023 – 17:35 WIB
"Namun, kami yakin dan percaya dan terus tetap mengedepankan proses negosiasi untuk pembebasan pilot Susi Air ini," imbuhnya.
Dia menambahkan berdasarkan data kepolisian, pilot kapten Philip masih berada di Kabupaten Nduga,Papua Pegunungan.
"Kami berharap KKB tetap membuka ruang negosiasi agar pilot Susi Air di bebaskan dengan selamat," ucapnya.
Sekadar diketahui, Pilot Susi Air Kapten Philip Mark Mehrtens disandera sejak 7 Februari lalu. (Antara/jpnn)
Polisi mengeklaim hambatan pembebasan ialah kelompok Egianus Kogoya yang susah membuka komunikasi untuk mau bernegosiasi.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Dor! Mulyono Ditembak Tim Polda Riau, Dia Bawa Sabu-Sabu Senilai Rp 30 Miliar
- Siswa SMKN 4 Semarang Tewas Diduga Ditembak Polisi, Kombes Irwan Sebut Ada Tawuran
- Jalan Utama Penghubung Riau-Sumbar Putus Total, Ini Alternatifnya
- 5 Berita Terpopuler: Info OTT Terkini, Salah Satu Gubernur Diamankan KPK, Ada di Sini
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Terbaru Polisi Tembak Polisi, Diduga Pembunuhan Berencana, Kapolri Beri Perintah Tegas
- AKP Dadang Iskandar Pembunuh Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Terancam Dihukum Mati