Sudah Banyak Sekolah Melakukan Pembelajaran Tatap Muka, Ini Daftarnya

jpnn.com, JAKARTA - Koordinator Nasional Perhimpunan untuk Pendidikan dan Guru (P2G) Satriwan Salim mengungkapkan, makin banyak sekolah yang berencana melakukan pembelajaran tatap muka.
Ironisnya ada sekolah yang berada di zona orange nekat melakukan pembelajaran tatap muka.
Satriwan mengungkapkan, berdasarkan laporan jaringan guru P2G di daerah-daerah, sampai 16 November 2020, sebaran sekolah yang ingin melakukan pembelajaran luring (luar jaringan) makin variatif.
"Perkembangan yang sangat dinamis sebaran status zona COVID-19 kota/kabupaten di Indonesia, membuat daerah yang sudah berstatus zona hijau dan kuning memberanikan diri membuka sekolah tatap muka," kata Satriwan di Jakarta, Senin (16/11).
Dia membeberkan data sebaran sekolah yang berencana menerapkan pembelajaran luring:
1. Kota Pekanbaru, berada di zona kuning berencana membuka sekolah sebanyak 23 SMP
2. Kab. Solok Selatan, zona kuning, akan membuka sekolah SD-SMP
3. Kota Banjarmasin, zona kuning, akan membuka 4 SMP secara terbatas
Ternyata sudah banyak sekolah yang melakukan pembelajaran tatap muka bahkan ada yang di wilayah zona oranye
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Baik, Honorer Silakan Mempersiapkan Diri, Jadwal Tes PPPK Sudah Keluar?
- 5 Berita Terpopuler: ASN & Honorer Mendukung Tata Kelola Guru Diambil Pusat, Ketum PGRI Memohon kepada Mendikdasmen
- ASN dan Honorer Dukung Tata Kelola Guru Diambil Alih Pusat
- 5 Berita Terpopuler: Menanti Hasil Demo Honorer, Penanganan Guru Diambil Alih Pusat, Rusak!
- 5 Berita Terpopuler: Terungkap, Ribuan Honorer Resmi jadi PPPK Sebentar Lagi, Tunjangan Langsung ke Rekening
- Mendikdasmen Beri Solusi Bagi Guru ASN yang Belum Terima Tunjangan di Rekening