Sudah Fit 100 Persen, Riko Simanjuntak Siap Hadapi Vietnam
Minggu, 13 Oktober 2019 – 23:30 WIB
Alberto Goncalves dan kawan-kawan masih berada di posisi terakhir atau kelima Grup G Kualifikasi Piala Dunia 2022 dengan nol poin dari tiga pertandingan.
Skuad berjuluk Garuda takluk dari Malaysia (2-3) dan Thailand (0-3) dalam pertandingan yang digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, lalu kalah 5-0 dari Uni Emirat Arab dalam laga yang berlangsung di Stadion Al Maktoum, Dubai.
BACA JUGA: Berita Duka, Teno Meninggal Dunia, Mulutnya Mengeluarkan Busa
Pimpinan klasemen digenggam UEA dengan enam poin dari dua pertandingan, disusul berturut-turut di peringkat kedua sampai keempat Thailand, Vietnam dan Malaysia.(antara/jpnn)
Kondisi pemain sayap Riko Simanjuntak diyakini bugar saat Timnas Indonesia bersua Vietnam di laga Grup G Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Asia, Selasa (15/10).
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Jay Idzes: Suporter Timnas Indonesia Ada di Level Berbeda
- Dalih-dalih Shin Tae Yong Setelah Timnas Indonesia Gugur di Fase Grup Piala AFF 2024
- Shin Tae Yong Sebut Rafael Struick Tak Maksimal di ASEAN Cup Karena Kelelahan
- Albert Capellas Tegaskan Filipina Layak ke Semifinal ASEAN Cup 2024
- Timnas Indonesia Gagal ke Semifinal ASEAN Cup 2024, Erick Thohir Bakal Evaluasi Total
- Piala AFF 2024: Timnas Indonesia Gagal Penuhi Target, PSSI Evaluasi Shin Tae Yong?