Sudah Genggam Kekuatan Lawan
Jumat, 14 Mei 2010 – 07:22 WIB

Sudah Genggam Kekuatan Lawan
Meski demikian, kata Yacob, Sony tidak lagi mengeluhkan sakit di punggung. Namun, Sony menyatakan siap jika diturunkan melawan Jepang. Jika Sony riskan diturunkan, Simon Santoso siap melapisi. Menurut Yacob, performa Simon yang mengalahkan tunggal kedua India Arvind Bhatt Rabu lalu (12/5) cukup mumpuni.
Baca Juga:
Sementara itu, pelatih Jepang Park Joo-bong menyatakan bahwa pertandingan Jepang versus Indonesia akan berlangsung sengit. Dia berharap, kondisi Kenichi Tago fit ketika menghadapi Taufik Hidayat di tunggal pertama. Jika Tago mampu mencuri pada partai pertama, jalan tim Jepang di partai berikutnya lebih lapang.
Park mengakui bahwa kekuatan Indonesia berada di atas kekuatan tim-tim yang dihadapi sebelumnya. "Kami akan kembali bermain lepas di semifinal. Kami ingin membuat sejarah baru di Piala Thomas kali ini," ujarnya. Sejauh ini, pencapaian Jepang memang tidak terlalu menonjol di Piala Thomas. Tim pria Jepang baru kali pertama masuk semifinal Piala Thomas dalam sepuluh tahun terakhir. (*/c8/diq)
KUALA LUMPUR - Harapan publik bulu tangkis Indonesia untuk kembali memangku Piala Thomas-Uber sirna. Seiring dengan kekalahan tim Uber Indonesia
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Debut Manis HydroPlus Strikers & MilkLife Shakers Raih Runner-up di JSSL Singapore 7’s 2025
- Legenda Basket Indonesia Saling Sikut Menjelang IBL All Star 2025
- 10 Pemain Persebaya Raih Kemenangan Penting dari Madura United
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1