Sudah Ngebet Ingin Naikkan Harga BBM
Jumat, 27 April 2012 – 19:01 WIB

Sudah Ngebet Ingin Naikkan Harga BBM
JAKARTA – Penyesuaian (kenaikan) harga bahan bakar minyak (BBM) subsidi dianggap pemerintah sebagai solusi terbaik guna menyelesaikan masalah subsidi yang selalu menghantui fiscal Indonesia.
Kenaikan harga BBM juga dianggap menjadi jalan menuju keseimbangan anggaran, mengingat besarnya subsidi energi bisa mengerek defisit anggaran lebih tinggi.
“Rasanya dalam waktu dekat memang BBM perlu disesuaikan. Tapi karena waktunya tidak pasti, karena kondisi yang harus tercapai itu, membuat pasar selalu punya ekspektasi aka nada kenaikan kenaikan BBM dan itu membuat inflasi, jadi kondisi itu yang kita alami,”ujar Menteri Keuangan Agus Martowardojo di Jakarta, Jumat (27/4).
Menurutnya, permasalahan subsidi ini menjadi tantangan utama pemerintah kedepan dalam merancang postur anggaran yang berkelanjutan dan terus berkembang.
JAKARTA – Penyesuaian (kenaikan) harga bahan bakar minyak (BBM) subsidi dianggap pemerintah sebagai solusi terbaik guna menyelesaikan masalah
BERITA TERKAIT
- Reklasifikasi Mitra Jadi Karyawan Bakal Jadi Bumerang Bagi Industri Mobilitas
- Tekan Peredaran Rokok Ilegal, Ini 2 Program yang Gencar Dilakukan Bea Cukai Malang
- Begini Penjelasan Bea Cukai soal Denda Pelanggaran Kepabeanan, Mohon Disimak!
- Bantu Mitra Pengemudi dan Merchant, Grab Menghadirkan Solusi Berbasis AgenticAI
- Bea Cukai Gencarkan Operasi Rokok Ilegal di Labuan Bajo dan Kediri, Ini Hasilnya
- IJMI Sebut Pekerja Sawit Indonesia Rawan Dieksploitasi