Sudah Semestinya Sisdiknas Mengutamakan Budi Pekerti
Hasto: Konsep Ki Hadjar Dewantara Tetap Relevan
Selain itu Hasto juga menuturkan kisah pertemuan Bung Karno dengan Pak Marhaen, seorang petani miskin di Bandung selatan. Kisah pertemuan antara Bung Karno dengan Marhaen itu memuat pesan tentang pentingnya pendidikan untuk melawan penjajahan.
Karenanya Hasto menegaskan, pendidikan bisa menjadi jalan bagi kalangan miskin agar terbebas dari kondisi terjajah. Ia meyakini pengajaran yang dicetuskan Ki Hadjar Dewantara bisa menjadi pegangan bagi Bangsa Indonesia untuk menjadi bangsa yang besar.
“Bangsa yang besar, seperti Indonesia harus kembali ke mutiara nilai pendidikan seperti cita-cita Ki Hadjar Dewantara. Kita perlu meluruskan nilai-nilai pendidikan yang kini tergerus pragmatisme," pungkasnya.(jpg/ara/jpnn)
JOGJA — Sekretaris Jenderal PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto menyatakan, sudah semestinya sistem pendidikan nasional (sisdiknas) tidak pragmatis
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Dorong Kemandirian Farmasi Nasional, Fitofarmaka Harus Masuk JKN
- Dukungan untuk Luthfi-Yasin Mengalir, Ribuan Sukarelawan Padati GOR Trisanja Tegal
- Pengusaha Batu Bara Ini Dilaporkan ke Polda Metro Jaya, Ada Apa?
- Gerakan Cinta Prabowo Gelar Rakernas Pertama, Siapkan Program untuk Indonesia Emas
- FORMAS dan Lemdiklat Polri Teken Kerja Sama Bidang Pengembangan SDM
- Jangkau Masyarakat Pinggiran, Fisiohome Beri Layanan Gratis di Rusunawa Sumur Welut