Sudah Waktunya Senior Partai Mengingatkan Surya Paloh
Jumat, 08 November 2019 – 05:17 WIB

Pengamat politik Universitas Pelita Harapan (UPH) Emrus Sihombing. Foto: dokumen JPNN.Com
"Terlepas diduga atau tidak diduga pertanyaan tersebut muncul serta belum siap menjawab, sebaiknya Surya Paloh mejawab apa adanya saat itu juga. Sebab, yang bertanya seorang presiden yang merupakan simbol negara, kepala negara dan kepala pemerintahan," katanya.
Lebih lanjut dosen di Universitas Pelita Harapan ini menyatakan, dari aspek komunikasi penundaan jawaban adalah jawaban. Karena itu, penting menjawab pertanyaan yang diajukan secara langsung agar tidak menimbulkan makna lain.(gir/jpnn)
Video Pilihan :
Pengamat komunikasi politik Emrus Sihombing menilai sudah saatnya para senior partai dan tiga kader Nasdem yang duduk di Kabinet Indonesia Maju mengingatkan Ketua Umum Nasdem Surya Paloh, untuk secara tegas memilih posisi partai tersebut.
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- Kawal PSU Pilkada Kabupaten Serang, PKS Menerjunkan Ratusan Pasukan Khusus
- Elite PKS & Partai Erdogan Bertemu di Turki, Kemerdekaan Palestina Jadi Isu Utama
- Peserta PPDS Diduga Perkosa Pasien, Anggota DPR Minta STR dan SIP Pelaku Dicabut
- Perkuat Solidaritas, PKS & AK Party Bertemu Membahas Perjuangan Palestina
- Demi Warga Palestina, Sukamta PKS Dukung Rencana Prabowo Ini
- Sidang Parlemen Dunia, Jazuli Juwaini: RI Terus Berjuang Dukung Kemerdekaan Palestina