Sudirman Said Beri 3 Pesan Kepada Jokowi Agar Pemilu Berjalan Jujur & Adil
Sudirman berharap agar kejadian di MK menjadi pelajaran penting bagi semua pihak.
Ke depannya, masyarakat ingin pimpinan tertinggi negeri ini memberi teladan berlapis-lapis ke bawah mulai dari gubernur, bupati/wali kota, aparat penegak hukum, TNI/Polri, penyelenggara pemilu KPU, dan Bawaslu untuk memberikan layanan terbaik.
Dia menuturkan bahwa semua pihak berharap agar pemilu menghasilkan pemimpin bermartabat, sehingga objektivitas dan netralitas penyelenggara negara dan penyelenggara pemilu menjadi sangat penting.
"Sebaliknya Pak Presiden, Pak Gubernur, Pak Bupati, jika terjadi pemerkosaan hukum, proses-proses pemilu dipaksakan menggunakan peralatan-peralatan tidak sah, ada berita kepala desa dipanggil untuk memilih paslon nomor tertentu,” jelas Sudirman.
Mantan Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral Indonesia itu berharap agar Jokowi untuk menghentikan proses cawe-cawe dan proses kontestasi pemilu berjalan jujur dan adil. (mcr4/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Co-captain Timnas AMIN Sudirman Said memberi 3 pesan sekaligus imbauan kepada Presiden Joko Widodo (Jokowi).
Redaktur : M. Rasyid Ridha
Reporter : Ryana Aryadita Umasugi
- Hasto PDIP Nilai Prabowo Sosok Kesatria, Lalu Menyindir Jokowi
- Prabowo Dinilai Berhasil Membawa Investasi Jumbo dan Gibran Sukses Jaga Stabilitas Politik di Tanah Air
- Prabowo Seorang Kesatria, Harus Tegas Hadapi Cawe-Cawe Jokowi di Pilkada
- Prabowo Yakin Andra Soni Akan Membawa Banten Lebih Baik
- Pilwalkot Semarang 2024: Restu & Doa Jokowi untuk Yoyok-Joss
- Lihat Senyum Jokowi saat Kampanye Luthfi-Yasin di Simpang Lima Semarang