Suhu Bersahabat, Keuntungan Benfica
Selasa, 06 Maret 2012 – 13:29 WIB

Suhu Bersahabat, Keuntungan Benfica
"Leg pertama sangat menguras fisik daripada apapun. Jadi, saya kira kami (di leg kedua) melakukan taktik yang berbeda, mencoba memnunjukkan kemampuan teknis kami, lebih banyak skill," jelas pemain Brazil itu.
Baca Juga:
Kondisi Portugal dan Rusia memang jauh berbeda. Berada di sisi laut Mediterania membuat Portugal jauh lebih hangat dibandingkan Rusia. Apalagi, tiga pekan lalu saat leg pertama dilangsungkan, Rusia masih berada di puncak musim dingin.
"Saya kira suhunya minus 14 atau 17 derajat, itu bukan sesuatu yang mudah, tapi kami masih mengancam dan membuat dua gol. Leg kedua benar-benar berbeda, karena saya pikir mereka tak akan datang ke sini untuk menyerang. Mereka akan bertahan dan melakukan serangan balik," tutur Witsel. (ady)
Perbedaan suhu yang ekstrem menjadi lawan yang berat bagi benfica saat melawat ke kandang Zenit St Petersburg pada leg pertama lalu. Para pemain
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- IBL All Star 2025 Bukan Sekadar Pertandingan, Ada Format Baru
- Port FC Umumkan Asnawi Mangkualam Gabung ASEAN All Star
- Imran Nahumarury Terpilih Jadi Pelatih Terbaik Liga 1 Edisi Maret 2025
- Menjelang Laga Kontra PSS, Persib Siapkan 2 Amunisi Baru
- Leeds United & Burnley Promosi ke Premier League
- Liga 1 Menyisakan 5 Pertandingan, Hanya 3 Pemain Persib yang Belum Tampil