Suhu Lereng Utara Juga Memanas
Selasa, 23 November 2010 – 09:26 WIB

Suhu Lereng Utara Juga Memanas
Lantaran kondisi Merapi masih bahaya, pihaknya bersama warga lebih hati-hati beraktivitas. Seharian kemarin, warga hanya di rumah dan tidak mau pergi ke lading. Dikhawatirkan terjadi erupsi secara mendadak.
Baca Juga:
Sementara, pengamatan dari Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PV-MBG), erupsi masih berlangsung seharian kemarin. Aktivitas Merapi masih menyemburkan awan panas meski intensitasnya rendah. "Semburan awan panas masih terjadi," kata Kepala PV-MBG Surono.
Pihaknya masih terus memantau deformasi atau pembengkakan di puncak Merapi. Pengamatan terakhir, deformasi terus berlangsung dengan intensitas pelan. (Jp/jpnn)
BOYOLALI - Suhu di lereng Merapi sebelah utara yakni di sekitar Kecamatan Selo, Boyolali, cukup panas kemarin (22/11). Kondisi ini berbeda dari hari-hari
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia
- Tabung Gas Meledak di Cilincing, 3 Warga Terluka
- Gunung Marapi Erupsi Lagi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 1.000 Meter