Sukarelawan Prabowo-Gibran Siap Menangkan Andra Soni di Pilgub Banten
Senin, 12 Agustus 2024 – 09:40 WIB

Sukarelawan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming yang tergabung dalam Kolaborasi Patriot Indonesia (Kopi) mendeklarasikan diri mendukung Andra Soni-Dimyati Natakusumah untuk maju di Pilgub 2024 Banten. Foto: Source For JPNN Banten
Guna mewujudkan kemenangan tersebut, kata Andra, bertemu dengan masyarakat sudah menjadi aktivitas sehari-hari.
Bahkan, dia melakukan blusukan dari gang ke gang untuk menyapa langsung warga Banten.
"Saya masuk gang keluar gang untuk menyapa masyarakat. Insyaallah dukungan dari banyak pihak akan membuat kami menang," ucap dia. (mcr34/jpnn)
Andra Soni-Dimyati Natakusumah dapat dukungan baru dari sukarelawan Prabowo-Gibran untuk maju di Pilgub Banten.
Redaktur : M. Adil Syarif
Reporter : Abdul Malik Fajar
BERITA TERKAIT
- Pesan Wagub Cik Ujang ke Masyarakat: Dukung Program Sumsel Maju Terus untuk Semua
- GCP Solid Dukung Willem Frans Ansanay di PSU Pilgub Papua
- Perumahan Bersubsidi Khusus Polri Dibangun di Banten, Kapolda: Anggota Kami Membutuhkan
- Spei Yan dan Arnold Dilantik, Pilkada Pegunungan Bintang Disebut Tanpa Pelanggaran
- Pengunaan Aplikasi Kantong UMKM Dorong UMKM Banten Naik Kelas
- Sisa Anggaran Pilkada Rp 102 Miliar, PSU Tasikmalaya Dipastikan Aman