Sukarelawan Sandi Uno Beri Bantuan kepada Korban Kebakaran di Plumpang
Selasa, 14 Maret 2023 – 13:04 WIB
Terlebih, pascakebakaran melalap rumahnya, dirinya sudah tidak mempunyai materi, termasuk kebutuhan sandang dan pangan.
Adanya bantuan tersebut sangat meringankan dirinya dan para korban yang terdampak.
Mengingat, sebentar lagi akan memasuki bulan ramadan, sehingga bantuan yang diberikan sangat membantu.
"Saya sangat berterimakasih karena sangat membantu juga atas bantuan yang diberikan, mudah-mudahan bantuan yang diberikan dapat berguna untuk masyarakat yang terdampak," katanya.(chi/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Kedatangan sukarelawan yang terdiri dari Bara Sandi, Ok Oce Kemanusiaan, YAMSA dan Fafi Peduli ini dalam memberikan bantuan berupa sandang dan pangan.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Sandiaga Uno Minta RSI Menangkan Ridwan Kamil-Suswono di Jakarta
- Kunjungi Kedai Saat Kopi di Surabaya, Sandiaga Uno: Konsepnya Unik
- WATERBOMB Festival Hadirkan Sensasi Musik dan Perang Air untuk Penggemar K-Pop
- Menparekraf Sandiaga Uno Perkenalkan Program Aksilarasi 2024, Ini Tujuannya
- Sandiaga Uno Berbincang dengan Marc Marquez, Begini Isi Kalimatnya
- MotoGP Indonesia 2024: Sandiaga Berharap Ekonomi Lokal Meningkat dari Tahun Sebelumnya