Sukarelawan SandiUno Gelar Bazar Sembako Murah di Samarinda
Minggu, 30 Juli 2023 – 17:53 WIB

Kegiatan bazar sembako murah dari UMKM Sahabat Sandi di Samarinda. Dok: Sukarelawan Sandiaga.
"Sangat bagus, sangat membantu seperti warga yang menengah kebawah itu membantu sekali, karena perekonomian yang sangat sulit terus ada kegiatan seperti ini sangat membantu," kata Mujianti.
"Terima kasih kepada Pak Sandi Uno sudah mengadakan kegiatan bazar murah, mudah-mudahan sering diadakan seperti ini karena sangat membantu warga menengah kebawah," lanjut Mujianti. (cuy/jpnn)
Sukarelawan Sandiaga mengadakan kegiatan bazar sembako murah untuk meringankan beban warga di Samarinda.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- JIEP Gelar Bazar Sembako Murah Hingga Mudik Asyik Bersama BUMN
- Lewat Semarak Ramadan Berkah, Perhutani Gelar Bazar Sembako Murah di 5 Lokasi
- Bazar Sembako Murah Jadi Langkah Taktis Ganjar Creasi Penuhi Kebutuhan Warga
- Barasandi For Ganjar-Mahfud Hadirkan Program dengan Manfaat Nyata bagi Warga Tangerang
- Komunitas Nelayan Pesisir Buktikan Komitmen Ganjar-Mahfud Wujudkan Kedaulatan Pangan
- Sahabat SandiUno for Ganjar Beri Pelatihan Kewirausahaan di Bekasi