Sukarelawan Solid, Elektabilitas Anies Terus Menguat
Selasa, 31 Oktober 2023 – 17:04 WIB

Inisiator Badan Koordinasi Saksi (Bakorsi) Tatak Ujiyati. Foto: Instagram/tatak_ujiyati
Tatak mengajak para sukarelawan untuk tidak berpuas diri, melainkan terus untuk bekerja lebih keras dalam memperkuat dukungan kepada Anies.
“Hasil survei terbaru ini menjadi cambuk bagi para relawan untuk bekerja lebih keras lagi dalam menyuarakan perubahan demi Indonesia yang lebih baik,” jelas Tatak. (jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Elektabilitas Anies Baswedan terus meningkat sejak Agustus lalu dan belum terlihat akan melambat dalam waktu dekat
Redaktur : M. Adil Syarif
Reporter : JPNN.com
BERITA TERKAIT
- Ikuti Jejak Anies, Pramono Gratiskan Pajak Rumah dengan NJOP di Bawah Rp 2 Miliar
- Fajar Alfian Minta Maaf Atas Ucapannya kepada Simpatisan Anies
- Sukarelawan Prabowo Menjerit, Merasa Dikhianati!
- Tom Lembong Jalani Sidang Perdana, Istri Hingga Anies Memberikan Dukungan
- Sukarelawan Pertamina Peduli Bergerak Bantu Warga Terdampak Banjir di Bekasi
- Gerakan Rakyat Bakal Jadi Parpol, Lalu Dukung Anies, Pengamat Ungkap Indikasinya