Sukarelawan UKM Sandi Uno di Tulungagung Sulap Olahan Kulit Pisang Jadi Produk Kosmetik
Senin, 12 September 2022 – 23:43 WIB
"Saya sangat berterima kasih karena ini menyangkut produksi rumahan saya, saya memproduksi kripik pisang, jadi otomatis saya mempunyai limbah dari kulit pisang. Selama ini kulit pisangnya dijadikan pakan ternak saja, sekarang saya bisa manfaatkan kulit pisang untuk produksi lain yang lebih bermanfaat," kata Suprihatin.
Pelatihan dari sukarelawan UKM Sahabat Sandi ini merupakan perpanjangan tangan Sandiaga Uno untuk memberikan ilmu usaha dan mengembangkan ekonomi masyarakat.(chi/jpnn)
Para peserta yang hadir juga meyakini pelatihan dari Relawan UKM Sahabat Sandi ini merupakan perpanjangan tangan Sandiaga untuk memberikan ilmu usaha.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Demi Keberlangsungan UMKM, Tarif PPh Harusnya Diturunkan, Bukan Naik!
- Pertamina Eco RunFest 2024 Beri Dampak Positif, Mulai Lingkungan hingga Ekonomi
- Pertamina Eco RunFest 2024 Sukses Digelar, Yayan: Hadiahnya Luar Biasa, ya
- Melalui UMK Academy, Pertamina Dukung UMKM Bersaing di Tingkat Global
- Diikuti 12.300 Pelari, Pertamina Eco RunFest 2024 Sukses Digelar
- Sandiaga Uno Minta RSI Menangkan Ridwan Kamil-Suswono di Jakarta