Sukarelawan Yayasan Kemanusian Rombsis akan Bantu Pemerintah Cegah Stunting

Sukarelawan Yayasan Kemanusian Rombsis akan Bantu Pemerintah Cegah Stunting
Yayasan Kemanusiaan Rombsis menjadikan masalah stunting atau tengkes sebagai prioritas untuk diselesaikan. Komitmen ini disampaikan dalam rangka memperingati Hari Ibu. Foto: Yayasan Kemanusiaan Rombsis

Adapun bentuk-bentuk bantuan berkelanjutan akan dilakukan seperti pelatihan, pendidikan, pemulihan trauma, pemulihan fisik, dan peningkatan ekonomi keluarga melalui UMKM.

Dengan kekuatan SDM dan jaringan anggota Yayasan Rombsis kegiatan-kegiatan berkelanjutan ini akan dilakukan secara kontinu dan terukur. (tan/jpnn)

Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?


Yayasan Kemanusiaan Rombsis akan menggunakan sukarelawannya untuk memberikan dukungan kepada pemerintah dalam upaya mengatasi masalah stunting.


Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News