Sukses! Bayi Kembar Siam Rahma-Rahmi Berhasil Dipisahkan
Minggu, 14 Agustus 2016 – 19:11 WIB
Keduanya, terlebih dahulu akan melewati tahap stabilitas. Tim dokter terus memantu pergerakan jantung keduanya dan indikator-indikator lainnya yang menunjukkan keduanya stabil.
Rahma-Rahmi merupakan bayi pasangan Junaidi Bakri Ratulolly dan Warmin Bahruddin. Keduanya lahir di RS Camantha Sahidya pada 29 Maret dengan kondisi berdempet di bagian perut. Melihat kondisi kembar siamnya, tim dokter memutuskan untuk melakukan operasi pemisahan itu di Batam.
Tim dokter tampak berusaha melakukan yang terbaik. Mereka juga meminta dukungan doa dari masyarakat agar operasi ini berjalan lancar dan Rahma-Rahmi selamat. (eggi/nur/ray/jpnn)
BATAM - Operasi pemisahan bayi kembar siam Rahma-Rahmi yang melibatkan 33 dokter di Rumah Sakit Awal Bros Batam, Minggu (14/8), gabungan berjalan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Seorang Kakek Digigit Komodo di Pulau Rinca, Begini Kondisinya
- Polda Sumsel Tangkap Jaringan Narkoba Timur Tengah, Mau Diedarkan di Bogor
- Irjen Iqbal Ingatkan Pengusaha Angkutan Umum Utamakan Keselamatan Penumpang Saat Natal & Tahun Baru
- Pengamanan Nataru, Irjen Iqbal Ancam Copot Pejabat yang Tak Becus Jaga Masyarakat
- 1 Perahu Nelayan Mukomuko Karam Diterjang Ombak Besar
- Siang Ini Dua RT di Kelurahan Pluit Terendam Banjir Rob