Sukses Gelar Kegiatan Sosial, Relawan Mas Bowo Disambut Masyarakat Subang
Minggu, 05 November 2023 – 06:00 WIB

Relawan Mas Bowo berhasil menyatukan puluhan warga Kabupaten Subang dalam 'Jalan Sehat dan Pembagian Sembako' pada, Sabtu (5/11). Foto: dok Relawan Mas Bowo
"Semangat solidaritas dan kerja sama yang tinggi dari para relawan dan partisipasi aktif dari masyarakat setempat menjadikan acara ini sukses besar," ucap Putri.
Setelah selesai dengan jalan sehat, kegiatan selanjutnya adalah "Pembagian Sembako." Lokasi pembagian sembako adalah di Sukahaji, Kecamatan Ciasem, Kabupaten Subang. Masyarakat dengan hati gembira menerima paket sembako yang diberikan oleh para relawan.
Seorang penerima kegiatan sosial sembako Audra Karlina mengaku sangat bersyukur atas bantuan tersebut, terutama dalam situasi sulit seperti sekarang.
"Terima kasih banyak kepada Relawan Mas Bowo yang telah memberikan bantuan kepada kami," ujar Putri.(mcr10/jpnn)
Relawan Mas Bowo berhasil menyatukan puluhan warga Kabupaten Subang dalam 'Jalan Sehat dan Pembagian Sembako' pada, Sabtu (5/11).
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
BERITA TERKAIT
- Penjelasan Pengelola Tol Cipali soal Asap Muncul dari Dalam Tanah di Rest Area KM 86
- BEEF Operasi Pasar, Harga Daging Kerbau Beku Dijual Rp 75 Ribu
- Tersangka Kasus Pembunuhan Ibu & Anak di Subang Mimin Cs Ajukan Gugatan Praperadilan
- Kabar Terbaru Kasus Pembunuhan Sadis di Subang, Giliran Abi Aulia
- Wakil Ketua DPRD DKI Hadiri Jalan Sehat Warga Taman Rasuna, Simbol Silaturahmi
- Keseruan PIKnik Anak-Anak TK An Najam di PIK2, Naik Odong-Odong hingga ke Pantai Pasir Putih