Sukseskan Tax Amnesty, Luhut Terbang ke Jepang
Rabu, 05 Oktober 2016 – 09:24 WIB

Ilustrasi. Foto: JPNN
Misalnya, pelabuhan diberikan porsi untuk bagian penimbangan barang.
’’Jepang diminta ikut proyek kereta cepat Jakarta–Surabaya, listrik, dan maritim,’’ terangnya.
Dia optimistis WNI di Jepang tertarik ikut tax amnesty lantaran tingginya animo masyarakat pada tahap pertama.
Dia menyebutkan, sumbangan dari warga Indonesia di sana justru bisa membuat uang tebusan Rp 100 triliun. (dee/dim/ken/c16/sof/jos/jpnn)
JAKARTA - Menko Maritim Luhut Binsar Pandjaitan pergi ke Jepang hari ini, Rabu (5/10). Di akan bertemu Perdana Menteri Jepang Shinzo Abe, menteri
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sejumlah Tokoh Ikut Tenangkan Nasabah Bank DKI dan Imbau Tidak Kosongkan Rekening
- SPBH Milik PLN IP Bakal Jadi Kunci Penting Mewujudkan Transportasi Berbasis Hidrogen
- Talenta Unggul Mampu Memperkuat Hilirisasi Pertambangan
- Harga Emas Melonjak, Didimax Buka Edukasi Trading Gratis
- Genjot Pertumbuhan Ekonomi, Kanwil Bea Cukai Jakarta Beri Fasilitas TBB ke Perusahaan Ini
- Melahirkan Ahli Keuangan Investigator Jadi Strategi IAPI Menjaga Kepercayaan Publik