Suku Anak Dalam, Sejarah Persekawinan Trah Singosari dan Pagaruyung

Sama juga dengan Suku Indian di Amerika. Bukankah Indian nama pemberian rombongan pelaut pimpinan Columbus ketika nyasar ke benua itu saat mencari Kepulauan Hindia?
Tak perlu jauh-jauh. Kalimantan saja. Bukankah nama sebenar penduduk setempat Utus Palangka Belau?
Tapi kini, lagi-lagi karena warisan kolonial, pendapat umum tahunya suku aseli Kalimantan adalah Dayak.
Nah, Suku Batin Sembilan—Suku Anak Dalam (SAD) menurut kesepakatan umum—sejak zaman leluhur berdiam di Batanghari dan Muaro Jambi.
”Berdasarkan studi dokumen,” merujuk penelitian Abas Subuk dari Batin Sembilan, “wilayah SAD Batin Sembilan membentang di sebelah selatan Sungai Batanghari dan sebelah timur Sungai Batang Tembesi.”
Secara harafiah, batin punya makna sungai.
Batin Sembilan memayungi sembilan suku yang berdiam di dalamnya. Dan, nama-nama sembilan suku itu sama dengan nama-nama sungai yang mengaliri wilayah tersebut.
Batin Bahar di Sungai Bahar, Batin Jebak di Sungai Jebak, Batin Singoan di Sungai Singoan—disebut juga Sungai Sialang Puguk atau Semuguk.
PUCUK adat Suku Anak Dalam, Jambi ke Jakarta menyambangi Istana Presiden RI. Trah keturunan Singosari dan Pagaruyung ini mengadu. Tanah ulayat mereka
- Cari Remaja Hilang di Hutan Jambi, Tim SAR Gunakan Drone Thermal
- Detik-Detik Motor Terbakar di SPBU di Merangin, Lihat
- Azlaini Agus: Hutan Riau Dibabat Perusahaan Sawit dan Kertas
- Di Hadapan Para Menteri, Prabowo: Kita Perbaiki Komunikasi Kepada Rakyat
- Gandeng Polri, PalmCo Optimalkan Lahan Replanting Sawit untuk Tanam Jagung
- Ekspor Minyak Sawit Sumbang Devisa Negara Capai Rp 440 Triliun