Suku Bunga Acuan Berpotensi Turun Lagi
Senin, 08 Agustus 2016 – 11:19 WIB

Ilustrasi. Foto: JPNN
“Secara historis, tren penurunan suku bunga acuan masih akan berlangsung. Paling tidak akan ada pemangkasan suku bunga acuan 25 basis points (bps) lagi,” ramalnya.
Ekonom Grup UOB Ho Woei Chen menyebut pertumbuhan PDB Indonesia itu termasuk konsisten. Maklum, sejauh ini keringanan moneter secara agresif kurang mampu memperkuat pertumbuhan.
Itu dapat diperbaiki dengan regulasi moneter terkait arus masuk dana pengampunan pajak. “Kami memperkirakan akan ada pemotongan 25 bps pada Agustus atau September,” tambah Ho Woei. (far/jos/jpnn)
JAKARTA - Pertumbuhan ekonomi kuartal kedua yang melebihi ekspektasi membuat suku bunga acuan Bank Indonesia (BI rate) berpeluang kembali turun.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi