Sukur Nababan PDIP: Jangan Sampai Menang Secara Nasional, tetapi Kalah di Papua Barat

Sukur Nababan PDIP: Jangan Sampai Menang Secara Nasional, tetapi Kalah di Papua Barat
Ketua DPP PDIP Bidang Keanggotaan dan Organisasi Sukur Nababan menyebut kerja keras, solid, dan kompak ialah kunci meraih kemenangan pada Pemilu 2024. Foto/ilustrasi: Dokumen DPP PDIP.

Menurut dia, kala itu Papua masih memakai mata uang Irian Barat.

"Jadi, kita (PDIP) punya tanggung jawab besar kepada Papua, makanya kita datang lengkap," papar Komarudin.

Dia mengaku optimistis PDIP berhasil di Pemilu 2024. 

Misalnya, bisa menang di tingkat nasional dan di Papua Barat.

"Kita punya bupati beberapa. Dulu, tidak ada bupati saja kita menang, sekarang makin banyak seharusnya makin berkesempatan," ujar dia dalam siaran pers yang diterima di Jakarta, Sabtu (9/10).

Ketua DPD PDIP Papua Barat Markus Waran berharap para kader PDIP termasuk yang mengikuti rakderda ini membantu pemerintah dalam menangani pandemi Covid-19.

"Kader PDIP harus bisa menjelaskan kondisi pandemi saat ini kepada masyarakat secara baik termasuk langkah yang telah dilakukan Pemerintah," kata pria yang juga menjabat Bupati Manokwari itu.

Sukur mengajak rombongan yang hadir bersamanya memukul tifa sebagai simbol pembukaan Rakerda DPD PDIP Papua Barat. 

Ketua DPP PDIP Bidang Keanggotaan dan Organisasi Sukur Nababan menyebut kerja keras, solid, dan kompak ialah kunci meraih kemenangan pada Pemilu 2024.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News