Sulam Alis Menambah Cantik
Minggu, 21 Oktober 2012 – 09:46 WIB

Sulam Alis Menambah Cantik
Kini, muncul teknik baru yang disebut dengan sulam alis. Meski sepintas kedua teknik ini mirip, namun pada kenyataannya sulam alis dan tato alis memiliki perbedaan yang cukup signifikan.
Baca Juga:
Penyulam alis dari Semarang, Anna Fang menuturkan, jika sulam alis sebenarnya bisa dibilang semi permanen karena hanya bertahan selama dua hingga lima tahun saja. Berbeda dengan tato alis yang tidak akan berubah hingga seumur hidup.
Lantas kenapa sulam alis menjadi alternatif metode make up permanen yang lebih diminati" Wanita yang kini mengembangkan Anna Fang Salon di Semarang dan Surabaya ini menjelaskan bahwa hasil akhir sulam alis terlihat lebih natural.
Bukannya terlihat kaku, palsu, dan mengkilap seperti halnya tato alis. "Rambut alis bisa tetap tumbuh normal pasca sulam, sehingga alis akan terlihat lebih rapi, bersih dan cantik natural," ujar Anna Fang.
KEBUTUHAN akan kecantikan adalah hal lumrah bagi kaum hawa. Namun, semakin padatnya aktivitas sehari hari dan betapa pentingnya efisiensi dan efektivitas
BERITA TERKAIT
- 5 Rekomendasi Tempat Liburan Ramah Anak, Dekat di Jakarta
- 7 Perbandingan Herbal Lokal dan Obat Kimia untuk Batuk yang Perlu Anda Ketahui
- 7 Cara Mudah Mengolah Biji Ketumbar, Kolesterol Bakalan Tidak Berkutik
- Mencicipi Hidangan Khas Kerajaan di Royal Dinner Mangkunegaran Solo
- 4 Manfaat Seledri, Bantu Jaga Kesehatan Organ Hati
- 5 Khasiat Rutin Minum Air Kelapa Campur Madu, Mengandung Serat Tinggi