Sule dan Nathalie Holscher Memilih Bercerai, Eko Patrio: Sayang Banget

Sule dan Nathalie Holscher Memilih Bercerai, Eko Patrio: Sayang Banget
Nathalie Holscher saat hadir di sidang perdana cerainya dengan Sule, di PA Cikarang, Rabu (20/7). Foto: Firda Junita/JPNN.com
Akan tetapi, niat perempuan berdarah Belanda itu tampaknya sudah bulat.

Nathalie Holscher akhirnya menggugat cerai Sule ke Pengadilan Agama Cikarang pada akhir Juni 2022. (mcr7/jpnn)

Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?

Komedian Eko Patrio menyayangkan rumah tangga Sule dan Nathalie Holscher harus berujung Cerai.


Redaktur : Sutresno Wahyudi
Reporter : Firda Junita

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News