Sule Digugat Cerai Istri, Sidang Perdana Digelar 20 Juli
Kamis, 07 Juli 2022 – 21:44 WIB
Keretakan rumah tangga keduanya diduga berawal dari konflik antara Nathalie dan putri sambungnya, Putri Delina.
Nathalie, bahkan telah meninggalkan rumah mewah Sule, bersama anaknya, Adzam.
Hingga kini belum ada pernyataan resmi dari Nathalie dan Sule perihal keretakan rumah tangga mereka. (jlo/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Pengadilan Agama Cikarang mengungkap jadwal sidang cerai perdana Nathalie Holscher dan Sule.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Sherina Munaf dan Baskara Mahendra Ternyata Sudah Pisah Rumah
- Sule Beri Nasihat untuk Rizky Febian yang Segera Jadi Ayah
- Sidang Cerai Baim Wong Kembali Digelar, Hadirkan 3 Saksi Fakta
- Sule Ungkap Jenis Kelamin Calon Bayi Rizky Febian dan Mahalini
- Rizky Febian Sampaikan Kabar Mahalini Hamil, Sule Beri Nasihat
- Resmi Cerai, Jennifer Lopez Simpan Cincin Berlian Hijau dari Ben Affleck