Sule Jadi Dalang di Televisi, Mainkan Banyak Karakter

Tantangan lainnya adalah menyatukan pemikiran antara dia dan dalang Dadan. Begitu juga Dadan. Saat Sule melemparkan lawakan, dia harus bisa membaca arah lawakannya.
Setelah menjadi dalang di televisi, sekarang Sule jadi kepikiran. Sebab, orang jadi tahu bahwa dia bisa memainkan wayang. Padahal, dirinya merasa belum terlalu mahir. ’’Kalau ada job melawak atau menyanyi sih, tidak ada masalah. Takutnya, malah kalau ada yang manggil buat ndalang,’’katanya.
Sempat ada yang meminta agar Sule mendalang. Tetapi, dia menolaknya. ’’Nggak mau dulu lah,’’ ucap dia. Meski hanya menjadi dalang di televisi, Sule merasa bangga. Dia merasa bisa ikut melestarikan budaya. ’’Menurut saya, wayang itu unik. Bisa menyampaikan aspirasi rakyat lah,’’ tuturnya.(yas/c14/jan)
JAKARTA – Setelah tak lagi mengisi acara Opera Van Java (OVJ), Entis Sutisna atau Sule, 37, mencoba banyak hal baru. Mulai menjadi host,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Gloria Nababan Raih Gelar The Winner Asianista Internasional 2025 di Singapura
- Inul Daratista Mengaku Sering Dikasih Emas dari Titiek Puspa, Alhamdulillah
- Fahad Haydra Perankan Sosok Anies Baswedan, Turunkan Berat Badan 5 Kg
- Rossa hingga Prilly Latuconsina Dapat Undangan Nikah Luna Maya
- Paula Verhoeven Buka Bukti yang Dibawa Baim Wong di Sidang Cerai
- Ditawari Jadi Aspri Hotman Paris, Paula Verhoeven Merespons Begini