Sulit Mengharapkan Airlangga Hartarto Bakal Berkinerja Bagus jika Tak Fokus
Rabu, 27 November 2019 – 12:21 WIB
Karena itu pertumbuhan ekonomi Indonesia diprediksi bakal lebih rendah dari target 5,3 persen yang ditetapkan dalam APBN 2020. "Sementara Indonesia stabil, hanya (tumbuh) sekitar 0,1 persen," katanya.
Sri Mulyani pernah menyebut pertumbuhan ekonomi sepanjang tahun 2019 akan berada level 5,08 persen. Angka tersebut jauh di bawah target APBN sebesar 5,3 persen yang dikoreksi kembali pada Juli lalu.(tan/jpnn)
Airlangga Hartarto sebaiknya fokus pada tugasnya sebagai pembantu Presiden Jokowi di kabinet ketimbang konsentrasinya terpecah oleh urusan Golkar.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Menko Airlangga Bahas soal Insentif Kendaraan, Lalu Sebut Nama Sri Mulyani
- Prabowo dan Jokowi Bertemu di Surakarta, Lalu Makan ke Angkringan
- Ada Dukungan KIM Plus kepada Pram-Doel, Golkar Jaksel Solid Memenangkan RIDO
- Kader Golkar Ingatkan Semangat Aji Assul untuk Memperbaiki Kekurangan Rezim Matakali
- Menko Airlangga Beberkan Upaya Pemerintah Menjaga Sektor Industri Dalam Negeri
- Menko Airlangga Hartarto Dorong Akselerasi Kemajuan Ekosistem Ekonomi Syariah